Hakikat Dan Fungsi Bahasa

hakikat Dan Fungsi Bahasa Pdf
hakikat Dan Fungsi Bahasa Pdf

Hakikat Dan Fungsi Bahasa Pdf Hakikat bahasa – grameds pasti sudah tahu jika keberadaan bahasa dalam kehidupan sehari hari ini merupakan hal paling penting karena berperan sebagai alat komunikasi dan alat interaksi dengan manusia lain. meskipun di dunia ini, jumlah bahasa sangatlah banyak dan beragam, bahkan di suatu wilayah tertentu saja dapat memuat adanya ratusan. Untuk memudahkan anda belajar, dalam modul ini akan disajikan tiga kegiatan belajar, yaitu kegiatan belajar 1: hakikat dan fungsi bahasa, kegiatan belajar 2: hakikat dan cabang linguistik, kegiatan belajar 3: aliran dan tokoh linguistik. agar dapat menguasai materi materi tersebut dengan baik, ikutilah petunjuk belajar berikut ini.

hakikat Dan Fungsi Bahasa Indonesia Ppt
hakikat Dan Fungsi Bahasa Indonesia Ppt

Hakikat Dan Fungsi Bahasa Indonesia Ppt Hakikat bahasa fungsi bahasa dapat dijadikan sebagai sarana mengungkapkan emosi seseorang. berbicara emosi, tidak melulu emosi negatif berupa amarah, kekerasan dan semacamnya. tetapi juga termasuk emosi positif yang bisa berbentuk semangat, optimisme, bahagia, perasaan baik dan lain sebagainya. 2. fungsi bahasa indonesia • bahasa indonesia memiliki fungsi fungsi yang dimiliki oleh bahasa baku, yaitu: 1) fungsi pemersatu, bahasa indonesia memersatukan suku bangsa yang berlatar budaya dan bahasa yang berbeda beda 2) fungsi pemberi kekhasan, bahasa baku memperbedakan bahasa itu dengan bahasa yang lain. Pada modul ini anda akan mempelajari pengertian bahasa, fungsi yang diemban oleh bahasa, dan bahasa dalam kaitannya dengan konteks sosial. untuk itu, setelah anda menyelesaikan modul ini, diharapkan anda dapat: menjelaskan pengertian bahasa, menjelaskan fungsi bahasa, menjelaskan konteks sosial penggunaan bahasa. kegiatan belajar 1. Lalu apa itu hakikat dari bahasa? untuk mengetahuinya, kita dapat menyisirnya dari aspek dasar bahasa itu sendiri. aspek dasar tersebut meliputi tapi tidak terbatas pada sifat dasar dan ciri yang membuat sesuatu menjadi bahasa. berikut akan dipaparkan beberapa hakikat bahasa menurut para ahli. dimulai dari pendapat chaer (dalam muliastuti, 2014.

Comments are closed.